Flora of New Zealand
http://dbpedia.org/resource/Flora_of_New_Zealand an entity of type: Thing
Die Flora und Vegetation Neuseelands konnte sich aufgrund der isolierten Lage Neuseelands und der Ausdehnung der Inseln über 14 Breitengrade als eine in ihrer Diversität einzigartige Flora entwickeln.
rdf:langString
This article relates to the flora of New Zealand, especially indigenous strains. New Zealand's geographical isolation has meant the country has developed a unique variety of native flora. However, human migration has led to the importation of many other plants (generally referred to as 'exotics' in New Zealand) as well as widespread damage to the indigenous flora, especially after the advent of European colonisation, due to the combined efforts of farmers and specialised societies dedicated to importing European plants & animals.
rdf:langString
Flora Selandia Baru terdiri dari banyak jenis tumbuhan endemik yang tidak ditemukan di wilayah lain. Keterpencilan geografis Selandia Baru menyebabkan wilayah tersebut mengembangkan beragam flora endemik yang unik. Namun, migrasi manusia telah menyebabkan impor banyak tanaman lain (umumnya disebut sebagai tumbuhan 'eksotik' di Selandia Baru). Migrasi manusia juga mengakibatkan kerusakan yang semakin meluas pada flora asli Selandia Baru, terutama setelah kedatangan bangsa Eropa. Efek gabungan dari meningkatnya intensitas pertanian serta berkembangnya flora & fauna invasif yang dibawa orang Eropa banyak mempengaruhi keanekaragaman hayati di Selandia Baru.
rdf:langString
rdf:langString
Flora of New Zealand
rdf:langString
Flora und Vegetation Neuseelands
rdf:langString
Flora Selandia Baru
xsd:integer
355796
xsd:integer
1123529154
xsd:date
2013-10-12
rdf:langString
Die Flora und Vegetation Neuseelands konnte sich aufgrund der isolierten Lage Neuseelands und der Ausdehnung der Inseln über 14 Breitengrade als eine in ihrer Diversität einzigartige Flora entwickeln.
rdf:langString
This article relates to the flora of New Zealand, especially indigenous strains. New Zealand's geographical isolation has meant the country has developed a unique variety of native flora. However, human migration has led to the importation of many other plants (generally referred to as 'exotics' in New Zealand) as well as widespread damage to the indigenous flora, especially after the advent of European colonisation, due to the combined efforts of farmers and specialised societies dedicated to importing European plants & animals.
rdf:langString
Flora Selandia Baru terdiri dari banyak jenis tumbuhan endemik yang tidak ditemukan di wilayah lain. Keterpencilan geografis Selandia Baru menyebabkan wilayah tersebut mengembangkan beragam flora endemik yang unik. Namun, migrasi manusia telah menyebabkan impor banyak tanaman lain (umumnya disebut sebagai tumbuhan 'eksotik' di Selandia Baru). Migrasi manusia juga mengakibatkan kerusakan yang semakin meluas pada flora asli Selandia Baru, terutama setelah kedatangan bangsa Eropa. Efek gabungan dari meningkatnya intensitas pertanian serta berkembangnya flora & fauna invasif yang dibawa orang Eropa banyak mempengaruhi keanekaragaman hayati di Selandia Baru. Flora asli Selandia Baru umumnya memiliki karakteristik sebagai berikut:
* kebanyakan merupakan tumbuhan hijau abadi (bukan tumbuhan peluruh)
* banyak ditemui herba tahunan
* beberapa pohon tahan dingin
* mayoritas disebarkan oleh burung
* sangat sedikit yang memiliki pertahanan terhadap mamalia memamah biak
* beberapa tanaman pengikat nitrogen
* beberapa spesies yang beradaptasi dengan kebakaran
* banyak spesies dioecious
* bunga biasanya kecil dan putih
* banyak tumbuhan memiliki bentuk pertumbuhan yang berbeda-beda
* banyak tumbuhan telah berevolusi menjadi bentuk yang lebih besar dibandingkan dengan famili tumbuhan yang serupa di kawasan lain.
xsd:nonNegativeInteger
12744