Dadhichi

http://dbpedia.org/resource/Dadhichi an entity of type: Thing

Dadhichi (Sanskrit: दधीचि, romanized: Dadhīci), also rendered Dadhyanga and Dadhyancha, is a sage in Hinduism. He is best known for his sacrifice in the Puranas, where he gives up his life so that his bones could be used to manufacture the Vajra, the diamond-like celestial thunderbolt of the deity Indra, in order to slay Vritra. rdf:langString
Dadichi es un personaje de la mitología hinduista. rdf:langString
Dadhići (sanskr. दधीचि, ang. Dadhinchi, również Dadhjańć) – w mitologii indyjskiej mędrzec lub półbóg, syn Atharwana. W przedstawieniach jego postaci może posiadać głowę konia. Miał ją dostać od Aświnów, po obietnicy ujawnienia im, gdzie znajdą miód boga . Pogromca asurów, ci ośmieleni dopiero jego śmiercią zatopili ziemię.Istnieją rozbieżne wersje przekazów co do dalszych losów Dadhjańća. W jednej z wersji z jego odnalezionych kości wykonano wadźrę. W innej wersji odnaleziony przez Indrę w niebie wskazał mu miejsce ukrycia końskiej czaszki, za pomocą której ten pokonał asurów. rdf:langString
Dalam legenda dan mitologi Hindu, Dadici (Sanskerta: दधीचि ; Dadhīci) adalah nama seorang resi, suami Lopamudra. Menurut Brahmapurana, pertapaannya terletak di tepi sungai Gangga. Kekuatan resi ini membuat para makhluk jahat tidak berani mendekatinya. Kisah-kisahnya muncul dalam Purana, dan disebut sebagai seorang pemuja Siwa yang taat. Karena kesaktian dan kesucian sang resi, para dewa menyimpan senjata mereka di asrama Resi Dadici. Para dewa berpesan bahwa mereka akan mengambil senjatanya kembali bila tiba waktu untuk menggunakannya. Setelah menyimpan seluruh senjata, para dewa kembali ke . rdf:langString
rdf:langString Dadhichi
rdf:langString Dadhichi
rdf:langString Dadici
rdf:langString Dadhići
xsd:integer 7159359
xsd:integer 1118161619
rdf:langString Dadhichi, featured on an Indian stamp
rdf:langString Suvarcas
rdf:langString Atharvan , Chitti
rdf:langString Hindu
rdf:langString Dadhichi (Sanskrit: दधीचि, romanized: Dadhīci), also rendered Dadhyanga and Dadhyancha, is a sage in Hinduism. He is best known for his sacrifice in the Puranas, where he gives up his life so that his bones could be used to manufacture the Vajra, the diamond-like celestial thunderbolt of the deity Indra, in order to slay Vritra.
rdf:langString Dadichi es un personaje de la mitología hinduista.
rdf:langString Dalam legenda dan mitologi Hindu, Dadici (Sanskerta: दधीचि ; Dadhīci) adalah nama seorang resi, suami Lopamudra. Menurut Brahmapurana, pertapaannya terletak di tepi sungai Gangga. Kekuatan resi ini membuat para makhluk jahat tidak berani mendekatinya. Kisah-kisahnya muncul dalam Purana, dan disebut sebagai seorang pemuja Siwa yang taat. Karena kesaktian dan kesucian sang resi, para dewa menyimpan senjata mereka di asrama Resi Dadici. Para dewa berpesan bahwa mereka akan mengambil senjatanya kembali bila tiba waktu untuk menggunakannya. Setelah menyimpan seluruh senjata, para dewa kembali ke . Setelah seratus tahun berlalu, para dewa belum mengambil senjata mereka. Resi Dadici juga tidak tahu cara menjaga kesaktian senjata para dewa. Akhirnya sang resi merawat senjata itu dengan caranya sendiri. Sang resi mencuci senjata para dewa dengan air suci untuk menjaga kesuciannya. Tanpa disadari, air telah melarutkan kesaktian senjata itu. Kemudian sang resi meminumnya sehingga kesaktian senjata para dewa mengalir di tubuhnya. Tak lama setelah kesaktiannya terlarutkan, senjata para dewa sirna. Pada suatu zaman, seorang raksasa bernama menggemparkan dunia. Untuk mengalahkan raksasa tersebut, para dewa mengambil kembali senjata mereka yang disimpan di asrama Resi Dadici. Setelah sang resi menceritakan kejadian yang sebenarnya, para dewa terkejut. Akhirnya sang resi memberi solusi. Ia berjanji bahwa apabila ia meninggal, ia meminta agar tulangnya dibuat menjadi senjata. Setelah sang resi menyampaikan pesan terakhirnya, ia bermeditasi dengan sangat khusuk. Tak lama kemudian, ia meninggal. Tulang-tulang Resi Dadici diserahkan kepada untuk dibuat menjadi senjata. Dari tulang-belulang tersebut, terciptalah senjata Bajra yang akhirnya dimiliki oleh Indra, raja para dewa. * l * * s
rdf:langString Dadhići (sanskr. दधीचि, ang. Dadhinchi, również Dadhjańć) – w mitologii indyjskiej mędrzec lub półbóg, syn Atharwana. W przedstawieniach jego postaci może posiadać głowę konia. Miał ją dostać od Aświnów, po obietnicy ujawnienia im, gdzie znajdą miód boga . Pogromca asurów, ci ośmieleni dopiero jego śmiercią zatopili ziemię.Istnieją rozbieżne wersje przekazów co do dalszych losów Dadhjańća. W jednej z wersji z jego odnalezionych kości wykonano wadźrę. W innej wersji odnaleziony przez Indrę w niebie wskazał mu miejsce ukrycia końskiej czaszki, za pomocą której ten pokonał asurów.
xsd:nonNegativeInteger 15331

data from the linked data cloud